Kisi-Kisi Ujian Komprehensif Januari ’15
Diberitahukan kepada seluruh peserta Ujian Komprehensif Periode Januari 2015, bahwa kisi-kisi ujian komprehensif sebagaimana uraian di bawah ini:
1. Bidang Aljabar (proses)
NO. |
KOMPTENSI DASAR |
MATERI |
INDIKATOR |
a. |
Mahasiswa memahami tentang teorema faktor |
Persamaan polinom |
Mahasiswa dapat menentukan nilai variabel (p dan q) dari persamaan polinom, jika diketahui syarat-syarat tertentu. |
b. |
Mahasiswa memahami tentang konsep persamaan dan grafik fungsi irisan kerucut |
Fungsi |
Mahasiswa dapat menentukan unsur-unsur dari sebuah irisan kerucut dan menggambar grafiknya, dari persamaan irisan kerucut yang diketahui |
c. |
Mahasiswa memahami konsep tentang kombinasi linear dan bebas linear |
Ruang Vektor |
Mahasiswa dapat membuktikan sifat bebas linear dari vektor-vektor |
d. |
Mahasiswa Mampu membuktikan bahwa irisan 2 subgrup adalah subgrup |
Irisan 2 subgrup |
Mahasiswa dapat membuktikan bahwa irisan 2 subgrup adalah subgrup |
2. Bidang Analisis
- Solusi PDB orde-1
- Kestabilan dari solusi
- Potret Fase
3. Bidang Statistika
-
Peubah Acak dan Sifat-sifatnya
-
Peluang
-
Ekspektasi
“Belajar dengan sungguh-sungguh dan serius jika ingin LULUS”