SOP Pendaftaran Yudisium selama Pandemik Covid-19

Assalamu ‘alaikum Wr. Wb.

Dengan hormat, berdasarkan Surat Edaran Menteri Agama RI No. SE. 9 Tahun 2020 tentang Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 (Corona) di lingkungan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam dan Surat Edaran Rektor UIN Maulana Malik Ibrahim Malang No. 1502 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Perpanjangan Masa Sterilisasi Kampus dan Penyesuaian Sistem Kerja dalam Upaya Pencegahan Penyebaran COVID-19, maka bersama ini kami sampaikan SOP Pendaftaran Yudisium Selama Keadaaan Pandemik Covid-19 di lingkungan Fakultas Sains dan Teknologi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang sebagaimana terlapir.

Note:

Di mohon data skripsi diinput di SIM perpus Jurusan (tata cara pengisian menghubungi Pak Hisyam Fahmi selaku supervisor SIM Perpustakaan) dan setelah menginput memberitahu admin Bu Rusianah (selaku verifikator) untuk dapat diverifikasi.

untuk berkas map kuning pengumpulan diharap untuk di copy sesuai SOP pada saat pendaftaran.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *