Pelaksanaan Kegiatan Januari 2017

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa, bahwa pelaksanaan kegiatan periode Januari 2017 sebagaimana berikut:

1. pelaksaanaan ujian skripsi dapat diakses di sini.
2. Pelaksanaan Seminar Proposal Skripsi dapat diakses di sini.
3. Pengumuman hasil seleksi pengajuan Judul dan Pembimbing Skripsi masih dalam tahap seleksi oleh tim Jurusan.
4. Pelaksanaan Ujian Komprehensif dapat diakses di sini. Adapun Kisi-Kisi Ujian Komprehensif periode Januari adalah sebagai berikut:
 a. Bidang Aljabar
– Grup
– Subgrup
– Order Elemen
– Sifat Perpangkatan/Penggandaan Elemen
– Homomorfisme Grup
 b. Bidang Analisis, meliputi:
– Keterdiferensialan
– Turunan berarah dan gradien
– Aturan rantai
c. Bidang Statistika,
meliputi:
– Analisis data
– Analisis korelasi
– Analisis regresi
– Estimasi parameter
– Uji hipotesa
– Forecasting

Demikian pengumuman ini untuk diketahui dan dilaksanakan sesuai ketentuan yang berlaku. Apabila ada hal-hal yang perlu ditanyakan dapat ditanyakan melalui bagian Administrasi Jurusan atau dapat menulis komentar di postingan ini, terima kasih.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *